Seiring perkembangan zaman, desain rumah modern mengalami perubahan konsep tata letak taman rumah. Taman rumah yang berfungsi untuk keindahan dan kesegaran udara pada rumah, selama ini ditempatkan pada halaman depan dan belakang rumah. Namun akhir-akhir ini mulai banyak diterapkan peletakan posisi taman di dalam rumah. Seperti gambar denah dibawah ini :
Taman Minimalis Dalam Rumah |
Dengan pemanfaatan ruang tepat, penempatan taman dalam rumah membawa manfaat strategis. Berfungsi sebagai penahan hawa panas daerah tropis, menciptakan kesegaran dan kesejukan di dalam rumah. Sudahkah anda memiliki taman minimalis di dalam rumah? :)